10 Tempat Trekking di Aceh | Jalur Trekking di Hutan Paling Keren di Aceh, Indonesia

Aceh merupakan salah satu surga bagi anda yang suka trekking. Petualangan trekking di Aceh akan membawa anda ke hutan tropis dengan medan yang berbeda-beda. Sepanjang perjalanan anda akan mengekplorasi keindahan hutan, pergunungan dan beragam spesies hewan baik hewan endemik maupun hewan langka, melihat berbagai jenis burung, mamalia dan beragam tumbuhan.

Hutan yang ada di Aceh dianggap sebagai paru-paru dunia yang mensuplai banyak oksigen, Aceh juga merupakan tempat dimana banyak pegunungan, hutan hujan dan dataran tinggi tengah dengan jalur trekking hutan dan pendakian gunung.

Jika anda ingin hiking & trekking di Aceh anda bisa melihat paket wisata adventure Aceh yang kami tawarkan, Paket Hiking Aceh & Paket Trekking Aceh. Ada beragam tempat wisata di Aceh, jika anda tertarik dengan wisata alam, anda juga bisa melihat Paket Wisata Aceh dan Paket Wisata Sabang. Keragaman lanskap ini akan membuat para petualang segera mengemas ransel dan sepatu bot untuk menikmati nuansa trekking dan pendakian terbaik yang ada di Aceh. Berikut tempat populer untuk trekking di Aceh:

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *